Sugiyono, Agus (2016) IMPLIKASI PEMILIHAN UMUM LEGISLATIF SISTEM PROPORSIONAL TERBUKA TERHADAP PERILAKU PEMILIH PERIODE 2014-2019 DI KABUPATEN MAGELANG. S1 thesis, Skripsi, Universitas Muhammadiyah Magelang.
Preview |
PDF (Skripsi)
11.0201.0018_BAB I, BAB II, BAB III, BAB V, DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (554kB) | Preview |
![]() |
PDF (Skripsi)
11.0201.0018_BAB IV.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (449kB) |
![]() |
PDF (Skripsi)
11.0201.0018_FULLTEXT.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (984kB) |
Abstract
Skripsi ini bertujuan untuk menjelaskan penerapan dari pada sistem
proporsional terbuka terhadap perilaku pemilih dikabupaten Magelang pada
pemilihan umum legislatif tahun 2014 silam, Secara objektif bagaimana implikasi
pemilihan umum legislatif sistem proporsional terbuka terhadap perilaku pemilih
dan faktor-faktor apa yang mempengaruhi perilaku pemilih, dan bagaimana
penyelesaianya.
Penelitian ini mengunakan metode yuridis sosiologis, penelitian yang
dilakukan terhadap keadaan nyata masyarakat atau lingkungan masyarakat dengan
maksut untuk menemukan fakta, yang kemudian menuju pada identifikasi, dan
pada ahirnya menuju pada penyesesaian masalah.
Hasil penelitian menunjukan bahwa pengaruh yang timbul dengan
penerapan sistem proporsional terbuka ini selain akan mengakibatkan biaya
kampanye yang terlalu tinggi, juga akan melahirkan perilaku yang pragmatis.
Faktor tersebut pada ahirnya akan menimbulkan persaingan antar caleg baik
diinternal maupun diluar partai, sehingga seringkali pendekatan finansial yang
dikedepankan oleh para calon legislatif.
Beberapa solusi yang dapat dilakukan diantaranya menerbitkan kembali
fungsi partai sebagaimana mestinya, mengutamakan kader partai serta
memberikan pendidikan politik agar supaya masyarakat melek politik dan
menjadikan pemilu legislatif sebagai ajang memilih wakil sesuai kridebilitas dan
kapabilitas yang kelak akan menjadi penyambung lidah masyarakat.
Item Type: | Karya Ilmiah (S1) |
---|---|
Pembimbing: | Suharso, SH. HM (0606075901) dan Habib Hukhsin, S. SH. Mhum, (0629117301) |
Uncontrolled Keywords: | PEMILIHAN UMUM, LEGISLATIF, SISTEM PROPORSIONAL TERBUKA, PERILAKU PEMILIH |
Subjects: | K Law > K Law (General) |
Divisions: | Fakultas Hukum > Ilmu Hukum (S-1) |
Depositing User: | Editor Yunda Sara |
Date Deposited: | 18 Oct 2021 06:10 |
Last Modified: | 20 Jan 2025 06:43 |
URI: | http://repositori.unimma.ac.id/id/eprint/995 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |