Utami, Imbuh Tri (2019) GAMBARAN PENYIMPANAN SEDIAAN VAKSIN DI PUSKESMAS KOTA WONOSOBO BERDASARKAN PADA PERMENKES NOMOR 12 TAHUN 2017 TENTANG PENYELENGGARAAN IMUNISASI PERIODE JANUARI – FEBRUARI 2019. Other thesis, Skripsi, Universitas Muhammadiyah Magelang.

[thumbnail of Skripsi]
Preview
PDF (Skripsi)
16.0602.0051_BAB I_BAB II_BAB III_BAB V_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (806kB) | Preview
[thumbnail of Skripsi] PDF (Skripsi)
16.0602.0051_BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (411kB) | Request a copy
[thumbnail of Skripsi] PDF (Skripsi)
16.0602.0051_LAMPIRAN.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (838kB) | Request a copy
[thumbnail of Skripsi] PDF (Skripsi)
16.0602.0051_FULLTEXT.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Vaksin merupakan produk biologi yang terbuat dari kuman baik komponen
kuman yang dilemahkan, dimatikan, atau direkayasa genetik yang dapat
merangsang kekebalan tubuh saat diberikan kepada sasaran. Vaksin sangat rentan
terhadap kerusakan, sehingga pengelolaan vaksin memerlukan penanganan
khusus. Salah satu tahap dalam pengelolaan vaksin adalah penyimpanan. Vaksin
akan mengalami kerusakan jika penyimpanan tidak sesuai dengan ketentuan
sehingga menurunkan atau menghilangkan potensi, bahkan dapat menimbulkan
kejadian pasca imunisasi (KIPI) saat diberikan, dan menyebabkan kerugian biaya
bagi pemerintah yang tidak sedikit,baik dari biaya vaksin maupun dari kasus KIPI
yang terjadi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kesesuaian
penyimpanan sediaan vaksin di Puskesmas Kota Wonosobo dengan Peraturan
Menteri Kesehatan Nomor 12 Tahun 2017 tentang Penyelenggaraan Imunisasi.
Penelitian ini menggunakan metode cross sectional dengan pengumpulan
data menggunakan checklist penyimpanan vaksin. Sampel yang digunakan yaitu
seluruh data penyimpanan sediaan vaksin di Puskesmas Kota Wonosobo.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penyimpanan vaksin di Puskesmas
Kota Wonosobo sebesar 70% sesuai dan sebesar 30% tidak sesuai dengan
Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 12 Tahun 2017 tentang Penyelenggaraan
Imunisasi. Kesimpulan dari penelitian ini adalah penyimpanan vaksin di
Puskesmas Kota Wonosobo belum sesuai dengan Peraturan Menteri Kesehatan
Nomor 12 Tahun 2017 tentang Penyelenggaraan Imunisasi.

Item Type: Karya Ilmiah (Other)
Pembimbing: Puspita Septie Dianita, M.P.H., Apt (0622048902) dan Alfian Syarifuddin, M. Farm., Apt (0614099201)
Uncontrolled Keywords: Imunisasi, Penyimpanan, Puskesmas, Vaksin, Wonosobo
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RT Nursing
Depositing User: Sulistya Nur Ginanjar, SIP.
Date Deposited: 18 Oct 2021 04:29
Last Modified: 18 Oct 2021 04:29
URI: http://repositori.unimma.ac.id/id/eprint/849

Actions (login required)

View Item View Item