Jaya, Amiyati Indah (2017) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TANDUR BERBASIS NYANYIAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA. S1 thesis, Skripsi, Universitas Muhammadiyah Magelang.
Preview |
PDF (Skripsi)
13.0305.0166_BAB I_BAB II_BAB III_BAB V_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (737kB) | Preview |
![]() |
PDF (Skripsi)
13.0305.0166_BAB IV.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (333kB) |
![]() |
PDF (Skripsi)
13.0305.0166_LAMPIRAN.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (2MB) |
Preview |
PDF (Skripsi)
13.0305.0166_FULLTEXT.pdf - Published Version Download (3MB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Peningkatan hasil belajar IPA
melalui penerapan Model Pembelajaran TANDUR berbasis nyanyian pada siswa
kelas II SD Negeri Geneng 1. Peningkatan hasil belajar mencakup aspek kognitif,
afektif, dan psikomotorik.
Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Subjek dalam
penelitian ini yaitu siswa kelas II yang terdiri dari 19 siswa putra dan 11 siswa
putri. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini dengan melaksanakan tes
tertulis dan proyek, observasi serta dokumentasi. Sedangkan teknik analisis data
yang digunakan yaitu teknik analisis data kualitatif dan kuantitatif. Variabel
dalam penelitian ini meliputi variabel input (hasil belajar siswa kelas II SD N
Geneng 1 masih rendah), variabel proses (kegiatan pembelajaran di kelas II
melalui penerapan Model Pembelajaran TANDUR berbasis nyanyian), dan
variabel output (meningkatkan hasil belajar IPA pada siswa kelas II SD N Geneng
1 melalui Model Pembelajaran TANDUR berbasis nyanyian).
Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan di ketiga aspek
pembelajaran. Hasil belajar siswa pada aspek kognitif mengalami peningkatan
dari 33,33% kemudian meningkat menjadi 73,33%. Hasil pengamatan aktivitas
guru ketika pembelajaran mengalami peningkatan dari 55,00% kemudian
meningkat menjadi 80,00%. Hasil belajar siswa pada aspek afektif mengalami
peningkatan dari 53,50% kemudian meningkat menjadi 70,33%, serta hasil belajar
siswa pada aspek psikomotorik mengalami peningkatan dari 46,17% kemudian
meningkat menjadi 71,00%.
Item Type: | Karya Ilmiah (S1) |
---|---|
Pembimbing: | Dra. Indiati, M.Pd.(0028036001) dan Galih Istiningsih, M.Pd.(0619018901) |
Uncontrolled Keywords: | Model Pembelajaran TANDUR berbasis Nyanyian, Hasil Belajar. |
Subjects: | L Education > L Education (General) L Education > LB Theory and practice of education |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru SD (S-1) |
Depositing User: | Sulistya Nur Ginanjar, SIP. |
Date Deposited: | 23 Sep 2019 03:04 |
Last Modified: | 23 Jan 2025 02:43 |
URI: | http://repositori.unimma.ac.id/id/eprint/560 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |