Muhaji Prasetyo, Akhmad (2024) UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS MELALUI METODE SCRAMBLE (Penelitian pada Siswa Kelas V MI Raudhlatuddin Salamkanci). Other thesis, Skripsi,Universitas Muhammadiyah Magelang.

[thumbnail of Skripsi] PDF (Skripsi)
20.0305.0019_COVER_BAB I_BAB II_BAB III_BAB V_DAFTAR PUSTKA.pdf - Published Version

Download (471kB)
[thumbnail of Skripsi] PDF (Skripsi)
20.0305.0019_COVER_BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (381kB)
[thumbnail of Skripsi] PDF (Skripsi)
20.0305.0019_COVER_LAMPIRAN - Arinda Zahra.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)
[thumbnail of Skripsi] PDF (Skripsi)
20.0305.0019_FULLTEXT.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of Skripsi] PDF (Skripsi)
20.0305.0019_COVER_PERNYATAAN UNGGAH REPOSITORY - Arinda Zahra.pdf - Published Version

Download (407kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Upaya Peningkatan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPS Melalui Metode Scramble hasil belajar adalah kemampuan- kemampuan yang dimiliki siswa setelah ia menerima pengalaman belajarnya. Dengan demikian siswa mampu mengembangkan dirinya melalui kegiatan belajar sehingga dapat tercapai hasil belajar yang optimal. Desain penelitian ini menggunakan penelitian tindakan kelas (PTK) Dengan tindakan yang dimaksud berupa Peningkatan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPS dengan menggunakan Metode Scramble. Alat pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Observasi dan Tes. Kegiatan observasi ini dilakukan oleh guru langsung. Dan Tes digunakan untuk mengetahui sejauh mana keberhasilan penerapan model pembelajaran scramble pada mata pelajaran IPS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil belajar siswa mengalami peningkatan setiap siklusnya. Dengan perolehan data hasil belajar siswa yang diperoleh pada siklus II hasil posttest yaitu 72,11% pada siklus II dan meningkat menjadi 89,47% Berdasarkan hasil penelitian tindakan kelas pembahasan yang telah dilakukan, maka dapat disimpulkan bahwa pembelajaran dengan metode scramble dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPS siswa kelas V MI Raudhlatuddin Salamkanci Tahun Pelajaran 2023/2024 dengan perolehan data hasil belajar siswa yang diperoleh pada siklus I hasil post-test rata-rata 72,11 dengan presentase tingkat ketuntasan hasil belajar siswa sebesar 57,89%.

Item Type: Karya Ilmiah (Other)
Pembimbing: Agrissto Bintang Aji Pradana, M.Pd dan Putri Meinita Triana, M.Pd
Uncontrolled Keywords: Metode scramble, hasil belajar IPS SD kelas 5
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru SD (S-1)
Depositing User: Rizki Shofak Isnaini
Date Deposited: 16 Jan 2025 06:54
Last Modified: 16 Jan 2025 06:54
URI: http://repositori.unimma.ac.id/id/eprint/4435

Actions (login required)

View Item View Item