Arifani, Febyana (2021) EFEKTIVITAS PERMAINAN BINGO HURUF UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENGENAL HURUF ALPHABET PADA ANAK USIA 5-6 TAHUN ( Penelitian pada Siswa Kelompok B2 TK Aisyiyah Bustanul Athfal 3 Trunan Kelurahan Tidar Selatan Kecamatan Magelang Selatan Kota Magelang Tahun Ajaran 2020/2021 ). Other thesis, Skripsi, Universitas Muhammadiyah Magelang.

[thumbnail of Skripsi]
Preview
PDF (Skripsi)
15.0304.0006_BAB I_BAB II_BAB III_BAB V_DAFTAR PUSTAKA - febyana arifani.pdf - Published Version

Download (567kB) | Preview
[thumbnail of Skripsi] PDF (Skripsi)
15.0304.0006_BAB IV - febyana arifani.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (495kB) | Request a copy
[thumbnail of 15.0304.0006_LAMPIRAN - febyana arifani.pdf] PDF
15.0304.0006_LAMPIRAN - febyana arifani.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[thumbnail of Skripsi] PDF (Skripsi)
15.0304.0006_FULLTEXT - febyana arifani.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy
[thumbnail of Skripsi]
Preview
PDF (Skripsi)
15.0304.0006_PERNYATAAN PUBLIKASI - febyana arifani.pdf - Published Version

Download (260kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan mengenal huruf
alphabet anak melalui permainan bingo huruf pada siswa kelompok B TK Aisyiah
Bustanul Athfal 3 Trunan Kelurahan Tidar Selatan Kecamatan Magelang Selatan
Kota Magelang Tahun Ajaran 2020/2021.
Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas dengan 4 siklus
dimana setiap siklusnya terdiri dari 6 pertemuan. Subjek penelitian ini adalah
siswa Kelompok B2 berjumlah 7 siswa. Obyek penelitian ini adalah kemampuan
mengenal huruf alphabet melalui permainan bingo huruf. penelitian dilakukan di
TK Aisyiah Bustanul Athfal 3 Trunan Kelurahan Tidar Selatan Kecamatan
Magelang Selatan Kota Magelang. Waktu pelaksanaan dilakukan pada semester
ganjil Tahun Ajaran 2020/2021. Identifikasi variabel penelitian yaitu variabel
input kemampuan mengenal huruf alphabet yang rendah dan variabel proses
melalui permainan bingo huruf dan variabel output meningkatnya kemampuan
mengenal huruf alphabet. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah
observasi (lembar observasi) dan unjuk kerja (lembar unjuk kerja). Analisis data
dilakukan secara kuantitatif dan kualitatif. Kriteria keberhasilan dalam penelitian
ini apabila hasil presentase yang diperoleh secara klasikal menunjukan 60%.
Hasil penelitian menunjukan adanya peningkatan kemampuan mengenal
huruf alphabet melalui permainan bingo huruf pada anak kelompok B di TK
Aisyiah Bustanul Athfl 3 Trunan Kelurahan Tidar Selatan Kecamatan Magelang
Selatan Kota Magelang. Hal ini dibuktikan dari hasil observasi yaitu perubahan
dari Siklus I sebesar 35,71 % menjadi 87,85 % dan hasil kemampuan siswa
mengenal huruf melalui unjuk kerja yaitu dari 45,87 % menjadi 79,67 %.
Berdasarkan prosentase perubahan tersebut dapat disimpulkan bahwa melalui
permainan bingo huruf efektif untuk meningkatkan kemampuan mengenal huruf
pada siswa kelompok B2 di TK Aisyiyah Bustanul Athfal 3 Trunan Kelurahan
Tidar Selatan Kecamatan Magelang Selatan Kota Magelang.

Item Type: Karya Ilmiah (Other)
Pembimbing: Drs. Tawil, M.Pd.,Kons. dan Febru Puji Astuti, M. Pd.
Uncontrolled Keywords: Permainan Bingo Huruf, Kemampuan mengenal huruf
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
Depositing User: Editor Yunda Sara
Date Deposited: 16 Nov 2021 03:42
Last Modified: 16 Nov 2021 03:42
URI: http://repositori.unimma.ac.id/id/eprint/3316

Actions (login required)

View Item View Item