Woretma, Putri Alifia (2020) GAMBARAN TINGKAT KEPATUHAN MINUM OBAT PADA PASIEN HIPERTENSI DI PUSKESMAS NGAGLIK I YOGYAKARTA PERIODE JULI 2020. D3-D4 thesis, Tugas Akhir, Universitas Muhammadiyah Magelang.
Preview |
PDF (Tugas Akhir)
16.0603.0013_BAB I_BAB II_BAB III_BAB V_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (709kB) | Preview |
![]() |
PDF (Tugas Akhir)
16.0603.0013_BAB IV.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (602kB) |
![]() |
PDF (Tugas Akhir)
16.0603.0013_LAMPIRAN.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (704kB) |
![]() |
PDF (Tugas Akhir)
16.0603.0013_FULLTEXT.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Preview |
PDF (Tugas Akhir)
16.0603.0013_PERNYATAAN PUBLIKASI.pdf - Published Version Download (262kB) | Preview |
Abstract
Hipertensi merupakan keadaan meningkatnya tekanan darah seseorang di atas
tekanan normal. Hipertensi adalah salah satu penyakit kronis yang membutuhkan
pengobatan dalam waktu yang panjang bahkan seumur hidup, kepatuhan minum
obat penderita hipertensi sangat penting dalam meningkatkan keefektifan terapi.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran karakteristik demografi dan
tingkat kepatuhan minum obat pada pasien hipertensi di Puskesmas Ngaglik I
Yogyakarta. Metode penelitian menggunakan teknik deskriptif. Tengambilan
sampel menggunakan teknik Purposive Sampling dengan kuesioner MARS
(Medication Adherence Rating Scale). Penelitian dilakukan pada bulan Juli 2020.
Hasil penelitian menunjukkan responden perempuan lebih banyak sebesar
75% yang disebabkan karena resiko hipertensi pada perempuan akan meningkat
setelah monopouse karena adanya perubahan pengaturan pada tekanan darah.
Berdasarkan umur responden dominan dengan umur ≥60 tahun (54%), semakin
bertambah usia organ tubuh seperti jantung dan pembuluh darah akan mengalami
penurunan fungsi kerja yang bisa menyebabkan hipertensi. Berdasarkan tingkat
pendidikan, responden dominan pada tingkat pendidikan rendah sebesar 54%,
tingkat pendidikan dan pengetahuan serta kesadaran yang rendah membuat
kondisi penderita hipertensi tidak terkontrol dengan baik. Berdasarkan
pekerjaanya dominan kepada Ibu rumah tangga sebesar 42%. Ibu rumah tangga
yang tidak memiliki pekerjaan tetap aktifitasnya lebih rendah dari yang bekerja
sehingga meningkatkan resiko hipertensi. Kepatuhan minum obat pasien penderita
hipertensi dengan kategori kepatuhan tinggi sebesar 54% dan kepatuhan rendah
sebesar 46%.
Item Type: | Karya Ilmiah (D3-D4) |
---|---|
Pembimbing: | apt. Fitriana Yuliastuti, M.Sc dan apt. Alfian Syarifuddin, M.Farm |
Uncontrolled Keywords: | Hipertensi, Kepatuhan, Puskesmas, Kuesioner MARS |
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) R Medicine > RS Pharmacy and materia medica |
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > Farmasi (D-3) |
Depositing User: | Editor Yunda Sara |
Date Deposited: | 29 Apr 2021 02:22 |
Last Modified: | 18 Mar 2025 01:57 |
URI: | http://repositori.unimma.ac.id/id/eprint/2495 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |