Pramesta, Sanggra (2018) PENGARUH KEPEMIMPINAN, MOTIVASI KERJA, DISIPLIN KERJA, DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI PEMERINTAH DAERAH (Studi Empiris Pada OPD Kabupaten dan Kota Magelang). S1 thesis, Skripsi, Universitas Muhammadiyah Magelang.

[thumbnail of Skripsi]
Preview
PDF (Skripsi)
14.0102.0076_BAB I_BAB II_BAB III_BAB V_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (807kB) | Preview
[thumbnail of Skripsi] PDF (Skripsi)
14.0102.0076_BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (495kB)
[thumbnail of Skripsi] PDF (Skripsi)
14.0102.0076_FULL TEXT.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)
[thumbnail of Skripsi] PDF (Skripsi)
14.0102.0076_LAMPIRAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Kinerja pegawai merupakan sejauh mana seseorang atau sekelompok pegawai
dapat melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya secara baik sesuai rencana,
sehingga tujuan organisasi dapat tercapai. Pegawai pemerintah daerah dituntut
untuk memiliki sumber daya yang berkualitas. Berkualitas atau tidaknya sumber
daya pada pegawai secara individual maupun konstitusional tidak terlepas dari
pengaruh berbagai faktor, yaitu faktor eksternal maupun internal. Peningkatan
kasus pelanggaran pegawai di wilayah Indonesia yang mengakibatkan pihak
pemerintah mengambil tindakan tegas berupa pemecatan atau pemberhentian
pegawai secara terhormat maupun tidak terhormat. Penelitian ini bertujuan untuk
menganalisis pengaruh kepemimpinan, motivasi kerja, disiplin kerja, dan
komitmen organisasi terhadap kinerja pemerintah daerah. Berdasarkan metode
pengambilan sampel dengan purposive sampling diperoleh sampel sebanyak 174
responden. Uji hipotesis dilakukan dengan menggunakan analisis regresi linier
berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepemimpinan dan komitmen
organisasi tidak berpengaruh terhadap kinerja pegawai, sedangkan motivasi kerja
dan disiplin kerja berpengaruh positif terhadap kinerja pegawai.

Item Type: Karya Ilmiah (S1)
Pembimbing: Barkah Susanto, S.E, M.Sc (0627018002)
Uncontrolled Keywords: Kinerja Pegawai, Kepemimpinan, Motivasi Kerja, Disiplin Kerja, Komitmen Organisasi
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Akuntansi (S-1)
Depositing User: Atin Istiarni
Date Deposited: 20 Oct 2020 07:23
Last Modified: 07 Feb 2025 01:14
URI: http://repositori.unimma.ac.id/id/eprint/1716

Actions (login required)

View Item View Item