PENGARUH PEMBELAJARAN TEMATIK DENGAN MEDIA BERBASIS TEKNOLOGI TERHADAP KEMAMPUAN SAINTIFIK

Yuliati, Yuliati (2019) PENGARUH PEMBELAJARAN TEMATIK DENGAN MEDIA BERBASIS TEKNOLOGI TERHADAP KEMAMPUAN SAINTIFIK. Other thesis, Skripsi, Universitas Muhammadiyah Magelang.

[img]
Preview
PDF (Skripsi)
15.0305.0008_BAB 1_BAB 2_BAB3_BAB 5_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (756kB) | Preview
[img] PDF (Skripsi)
15.0305.0008_BAB 4.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (276kB) | Request a copy
[img] PDF (Skripsi)
15.0305.0008_LAMPIRAN.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img] PDF (Skripsi)
15.0305.0008_FULLTEXT.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img]
Preview
PDF (Skripsi)
15.0305.0008_SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI.pdf - Published Version

Download (418kB) | Preview

Abstract

Masalah penelitian ini adalah rendahnya kemampuan saintifik siswa kelas IV SD Negeri Danupayan dengan pendekatan tematik dengan media. Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh signifikan penerapan pendekatan tematik dengan media berbasis teknologi.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media berbasis teknologi terhadap kemampuan saintifik. Penelitian ini merupakan penelitian kuasi eksperimen dengan model pre test – post test control group design yang menggunakan kelas eksperimen dan kelas kontrol.Variabel penelitian ini terdiri dari variabel bebas dan variabel terikat, dimana variabel bebas dalam penelitian ini yaitu media berrbasis teknologi dengan pendekatan tematik dan variabel terikat dalam penelitian ini yaitu kemampuan saintifik. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas IV SD Negeri Danupayan yang berjumlah 24 siswa dan seluruh siswa kelas IV SD Negeri Bulu yang berjumlah 24 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan tes kemampuan kognitif. Teknik pengumpulan data menggunakan uji-t untuk menguji pengaruh media berbasis teknologi dengan pendekatan tematik terhadap kemampuan . Hasil penelitian ini menunjukan bahwa perhitungan rata-rata post test kelas eksperimen sebesar 76 lebih tinggi daripada rata-rata kelas kontrol sebesar 62. Hasil penelitian menunjukan bahwa nilai signifikan 0.013 < 0,05 Sedangkan Hasil analisis data menunjukan nilai thitung 2.589> ttabel 1.608, artinya ada perbedaan yang signifikan antara hasil post test kelas eksperimen yang menggunakan pendekatan tematik dengan media berbasis teknologi dengan kelas kontrol yang menggunakan ceramah. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh positif pendekatan tematik dengan media berbasis teknologi terhadap kemampuan saintifik IV SD Negeri Danupayan.

Item Type: Karya Ilmiah (Other)
Additional Information: Prof. Dr. Muhammad Japar,M.Si.,Kons dan Ari Suryawan, M.Pd (Pembimbing)
Uncontrolled Keywords: Media Berbasis Teknologi, Pendekatan Tematik, Kemampuan Saintifik
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Depositing User: Sulistya KIM
Date Deposited: 25 Apr 2019 04:26
Last Modified: 27 Apr 2019 02:00
URI: http://eprintslib.ummgl.ac.id/id/eprint/97

Actions (login required)

View Item View Item