OTOMATISASI PENYIRAMAN JAMUR TIRAM BERDASARKAN SUHU DAN KELEMBAPAN BERBASIS IOT

ANDRIYANTO, ARIS (2021) OTOMATISASI PENYIRAMAN JAMUR TIRAM BERDASARKAN SUHU DAN KELEMBAPAN BERBASIS IOT. Other thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAGELANG.

[img] PDF (SKRIPSI)
16.0504.0055_BAB I_BAB II_BAB III_BAB VI_DAFTAR PUSTAKA - aris andrian.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (762kB) | Request a copy
[img] PDF (SKRIPSI)
16.0504.0055_BAB IV_BAB V - aris andrian.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (942kB) | Request a copy
[img] PDF (SKRIPSI)
16.0504.0055_FULLTEXT - aris andrian.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy
[img] PDF (SKRIPSI)
16.0504.0055_LAMPIRAN - aris andrian.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (650kB) | Request a copy
[img] PDF (SKRIPSI)
16.0504.0055_COVER+PERNYATAAN PUBLIKASI - aris andrian.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (383kB) | Request a copy

Abstract

Perkembangan budidaya jamur tiram mengalami peningkatan mengikuti banyaknya permintaan pasar. Budi daya jamur tiram diarea yang memiliki suhu tinggi memerlukan perawatan secara khusus. Saat ini para petani jamur tiram masih menggunakan cara yang manual untuk mengontrol suhu di dalam kumbung jamur. Perkembangan teknologi sekarang ini memudahkan dalam melakukan perawatan jamur tiram, yaitu dengan cara mengatur suhu dan kelembapan secara otomatis didalam ruangan kumbung jamur. Dalam penelitian ini diusulkan otomatisasi penyiraman jamur tiram yang dapat diakses melalui aplikasi android serta dapat menyimpan data suhu dan kelembapan didalam database. Suhu didalam kumbung jamur akan dideteksi oleh sensor Dht22, ketika sensor mendeteksi suhu didalam kumbung jamur tinggi atau melebihi batas maximal maka Esp32 akan memproses relay untuk menyalakan kipas. Ketika kelembapan didalam kumbung jamur rendah atau dibawah batas minimum maka relay akan menyalakan humidifier untuk mengembalikan kelembapan didalam kumbung jamur kembali normal. Suhu dan kelembapan didalam kumbung jamur dapat diatur didalam aplikasi android sesuai dengan fase baglog jamur. Aplikasi diuji dalam dua fase yaitu fase inkubasi dengan suhu rata rata setiap hari 26,8 o C dan fase pembentukan tubuh buah dengan rata rata suhu setiap hari 26,1 oC. Sistem otomatisasi tersebut mempercepat 18,42% untuk proses inkubasi – pembentukan tubuh buah dibandingkan dengan cara manual.

Item Type: Karya Ilmiah (Other)
Pembimbing: Nuryanto, S.T., M.Kom dan Setiya Nugroho, S.T.,M.Eng
Uncontrolled Keywords: Jamur Tiram, Mikrokontroler Esp32, Sensor Dht22, Android.
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Depositing User: Sulistya Nur Ginanjar, SIP.
Date Deposited: 11 Oct 2022 07:04
Last Modified: 11 Oct 2022 07:04
URI: http://eprintslib.ummgl.ac.id/id/eprint/3569

Actions (login required)

View Item View Item