Hestinarini, Tuti (2021) PENGARUH MEDIA KOFABAR ( KOTAK ALFABET DAN GAMBAR ) TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN ANAK USIA 5-6 TAHUN (Penelitian pada Siswa Kelompok B TK Tungguk Rahayu Kecamatan Gebang Kabupaten Purworejo). Other thesis, Skripsi, Universitas Muhammadiyah Magelang.
|
PDF (Skripsi)
16.0304.0001_BAB I_BAB II_BAB III_BAB V_DAFTAR PUSTAKA - Tuti Hestinarini.pdf - Published Version Download (435kB) | Preview |
|
PDF (Skripsi)
16.0304.0001_BAB IV - Tuti Hestinarini.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (547kB) | Request a copy |
||
PDF (Skripsi)
16.0304.0001_LAMPIRAN - Tuti Hestinarini.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (2MB) | Request a copy |
||
PDF (Skripsi)
16.0304.0001_FULL TEXTT - Tuti Hestinarini.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (3MB) | Request a copy |
||
|
PDF (Skripsi)
16.0304.0001_PERNYATAAN UNGGAH RESPOSITORI - Tuti Hestinarini.pdf - Published Version Download (312kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media kofabar (kotak alphabet dan gambar) terhadap kemampuan membaca permulaan anak usia 5-6 tahun kelompok B TK Tungguk Rahayu, Kecamatan Gebang, Kabupaten Purworejo. Penelitian ini dilaksanakan dengan rancangan eksperimen dengan jenis One Group Pretest-Posttest Design dengan melakukan pengukuran awal dan pengukuran akhir. Subyek penelitian ini adalah anak kelompok B TK Tungguk Rahayu, Kecamatan Gebang, Kabupaten Purworejo Tahun Pelajaran 2020/2021 berjumlah 30 anak, teknik sampling menggunakan purposive sampling yaitu anak yang memiliki kemampuan membaca permulaan rendah berjumlah 15 anak. Penelitian ini menggunakan pengumpulan data berupa lembar observasi dan yang diukur menggunakan instrument dengan 5 item indikator. Teknik analisis data yang digunakan adalah non parametrik dengan uji Wilcoxon Ranks Test menggunakan bantuan SPSS for windows versi 25.00. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media kofabar (kotak alphabet dan gambar) berpengaruh pada kemampuan membaca permulaan anak usia 5-6 tahun. Hal ini dibuktikan dengan hasil uji wilcoxon ranks test diperoleh nilai Z sebesar -3.418 dengan tingkat signifikasi 0.001. Hasil perhitungan SPSS terlampir. Berdasarkan hasil pengukuran awal dan pengukuran akhir diketahui bahwa kemampuan membaca permulaan anak usia 5-6 tahun mengalami perbedaan skor rata-rata pengukuran awal sebesar 27.67. skor rata-rata pada pengukuran akhir sebesar 50.20. Setelah diberikan perlakuan menggunakan media kofabar (kotak alphabet dan gambar). Hasil demikian dapat dikatakan bahwa kegiatan menggunakan media kofabar (kotak alphabet dan gambar) berpengaruh terhadap kemampuan membaca permulaan anak usia 5-6 tahun.
Item Type: | Karya Ilmiah (Other) |
---|---|
Pembimbing: | Dra. Indiati, M.Pd., dan Reza Edwin Sulistyaningtyas, M.Pd., |
Uncontrolled Keywords: | Media Kofabar alphabet dan gambar, Kemampuan Membaca Permulaan, Anak Usia 5-6 Tahun |
Subjects: | L Education > L Education (General) L Education > LB Theory and practice of education |
Depositing User: | Jamzanah Wahyu Widayati |
Date Deposited: | 16 Nov 2021 03:50 |
Last Modified: | 16 Nov 2021 03:50 |
URI: | http://eprintslib.ummgl.ac.id/id/eprint/3320 |
Actions (login required)
View Item |