Abiyuga, Afan (2021) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERBIMBING BERBANTUAN MEDIA MISSION IMPOSSIBLE TERHADAP HASIL BELAJAR IPA (Penelitian pada Siswa Kelas IV di Desa Muntilan Kecamatan Muntilan Kabupaten Magelang). Other thesis, Skripsi, Universitas Muhammadiyah Magelang.
|
PDF (Skripsi)
16.0305.0042_BAB I_BAB II_BAB III_BAB V_DAFTAR PUSTAKA - ゆが.pdf - Published Version Download (467kB) | Preview |
|
PDF (Skripsi)
16.0305.0042_BAB IV - ゆが.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (285kB) | Request a copy |
||
PDF (Skripsi)
16.0305.0042_LAMPIRAN - ゆが.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (2MB) | Request a copy |
||
PDF (Skripsi)
16.0305.0042_FULLTEXT - ゆが.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (3MB) | Request a copy |
||
|
PDF (Skripsi)
16.0305.0042_PERNYATAAN_UNGGAH_REPOSITORY - ゆが.pdf - Published Version Download (132kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Model Pembelajaran Inkuiri Terbimbing berbantuan Media Mission Impossible Terhadap Hasil Belajar IPA siswa kelas IV Sekolah Dasar di Desa Muntilan Kecamatan Muntilan Kabupaten Magelang. Penelitian ini merupakan jenis penelitian pre-eksperimental design dengan model one group pretest posttest. Sampel penelitian diambil secara total dari populasi 10 siswa. Metode pengambilan data dilakukan melalui tes. Uji validitas instrumen dilakukan melalui uji validitas ahli dan empiris. Uji validitas empiris menggunakan rumus korelasi product moment dengan bantuan program IBM SPSS Statistic 25, begitu juga dengan uji reliabilitas menggunakan metode Alpha Cronbach’s. Sedangkan untuk analisis data menggunakan teknik statistic nonparametric yaitu Uji wilcoxon. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil pengukuran awal (pretest) dengan rata-rata 52,8 dan pengukuran akhir (posttest) memperoleh hasil dengan rata-rata 82. Hal ini juga dibuktikan dengan adanya peningkatan hasil belajar siswa dengan uji Wilcoxon Signed Rank Asymp menghasilkan t hitung sebesar - 2.807b. Sig (2 tailed) sebesar 0,005. Nilai signifikansi 0,005<0,05. Sehingga model pembelajaran guided inquiry berbantuan media mission impossible berpengaruh terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA.
Item Type: | Karya Ilmiah (Other) |
---|---|
Pembimbing: | Dra. Indiati, M.Pd. dan Dhuta Sukmarani, M.Si |
Uncontrolled Keywords: | Inkuiri Terbimbing, Mission Impossible, Hasil Belajar, IPA |
Subjects: | L Education > L Education (General) L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education |
Depositing User: | Jamzanah Wahyu Widayati |
Date Deposited: | 16 Nov 2021 02:03 |
Last Modified: | 16 Nov 2021 02:03 |
URI: | http://eprintslib.ummgl.ac.id/id/eprint/3272 |
Actions (login required)
View Item |