GAMBARAN PERAN ORANG TUA TERHADAP HOSPITALISASI ANAK DI RUMAH SAKIT HARAPAN MAGELANG

ASHLIH, EVA APRILIA SAN (2021) GAMBARAN PERAN ORANG TUA TERHADAP HOSPITALISASI ANAK DI RUMAH SAKIT HARAPAN MAGELANG. Other thesis, Skripsi, Universitas Muhammadiyah Magelang.

[img]
Preview
PDF (Skripsi)
19.0603.0051_BAB I_BAB II_BAB III_BAB V_DAFTAR PUSTAKA- Eva Aprilia San Ashlih.pdf - Published Version

Download (605kB) | Preview
[img] PDF (Skripsi)
19.0603.0051_BAB IV - Eva Aprilia San Ashlih.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (338kB) | Request a copy
[img] PDF (Skripsi)
19.0603.0051_LAMPIRAN - Eva Aprilia San Ashlih.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (313kB) | Request a copy
[img] PDF (Skripsi)
19.0603.0051_FULLTEXT - Eva Aprilia San Ashlih.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img]
Preview
PDF (Skripsi)
19.0603.0051_PENYATAAN PUBLIKASI - Eva Aprilia.pdf - Published Version

Download (70kB) | Preview

Abstract

Pendahuluan: Anak usia 3-6 tahun belum dapat mengekspresikan emosi dan harapannya dengan cukup baik secara lisan. Diusia tersebut anak sangat rentan terhadap efek stres dan ketakutan selama rawat inap. Pentingnya peran orang tua untuk mendampingi anak usia 3-6 tahun sehingga saat hospitalisasi diharapkan bisa memberikan rasa aman, nyaman dan kasih sayang serta motivasi yang kuat kepada anak agar merasa lebih siap menerima semua tindakan medis maupun tindakan keperawatan lainya, kesiapan anak dalam menerima tindakan medis ini akan sangat membentu dalam proses penyembuhan. Metode: Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan metode analisis deskriptif yang menggunakan tehnik pengambilan sampel total sampling. Hasil: Mayoritas 95% orang tua dikategorikan memiliki peran yang baik terhadap hospitalisasi anak dan terdapat 5% lainnya yang dikategorikan cukup. Diskusi: Secara umum terdapat 7 indikator peran orang tua yang menjadi landasan dari 13 pertanyaan yang telah dijawab dengan baik oleh orang tua sehingga dikategorikan baik. Kesimpulan: Orang tua memiliki kesadaran yang baik terhadap kondisi anaknya dan memahami peran serta langkah yang harus ditempuh ketika anaknya dihospitalisasi.

Item Type: Karya Ilmiah (Other)
Pembimbing: Ns. Reni Mareta, M.Kep. dan Ns. Septi Wardani, M.Kep.
Uncontrolled Keywords: Peran Orang Tua, Hospitalisasi, Anak Usia 3-6 Tahun
Subjects: R Medicine > RJ Pediatrics > RJ101 Child Health. Child health services
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine
Depositing User: Jamzanah Wahyu Widayati
Date Deposited: 15 Nov 2021 03:04
Last Modified: 15 Nov 2021 03:04
URI: http://eprintslib.ummgl.ac.id/id/eprint/2870

Actions (login required)

View Item View Item