DAMPAK KEBIJAKAN PEMBEBASAN NARAPIDANA MELALUI ASIMILASI DALAM RANGKA PENCEGAHAN DAN PENGANGGULANGAN PENYEBARAN COVID-19 TERHADAP STATISTIK KRIMINAL

Yudha, Awiek Prama (2020) DAMPAK KEBIJAKAN PEMBEBASAN NARAPIDANA MELALUI ASIMILASI DALAM RANGKA PENCEGAHAN DAN PENGANGGULANGAN PENYEBARAN COVID-19 TERHADAP STATISTIK KRIMINAL. Other thesis, Skripsi, Universitas Muhammadiyah Magelang.

[img]
Preview
PDF (Skripsi)
17.0201.0108_BAB I, BAB II, BAB III, BAB V DAN DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (584kB) | Preview
[img] PDF (Skripsi)
17.0201.0108_BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (363kB) | Request a copy
[img] PDF (Skripsi)
17.0201.0108_FULLTEKS.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (545kB) | Request a copy
[img]
Preview
PDF (Skripsi)
17.0201.0108_PERNYATAAN PUBLIKASI.pdf - Published Version

Download (230kB) | Preview

Abstract

Dalam penelitian ini permasalahan yang dibahas untuk mengetahui tingkat statistik kriminal yang ada di wilayah Kota Magelang setelah diterapkannya program asimilasi narapidana oleh pemerintah dan untuk mengetahui apakah narapidana yang mendapatkan asimilasi melakukan tindak pidana kembali, khusunya penyakit masyarakat di wilayah Kota Magelang. Data primer yang diperoleh dari data statistik, Undang-Undang, Peraturan Pemerintah, Keputusan Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham). Adapun data sekunder diperoleh dari penelitian pustaka yang diperoleh dari buku ilmu hukum dan artikel dalam jurnal yang membahas tentang hukum pidana dan asimilasi narapidana. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa statistik kriminal di Kota Magelang cenderung menurun setelah adanya asimilasi narapidana, berdasarkan data yang diperoleh dari Polres Kota Magelang dari bulan Januari – Juni statistik kriminal cenderung mengalami penurunan, ditemukan ada 16 (enam belas) tindak kriminal di bulan Januari dan hanya 7 tindak kriminalitas di bulan Juni. Satu orang narapidana ditangkap kembali karena melakukan tindak pidana di wilayah Kota Magelang setelah dibebaskan berkat program asimilasi yang di berlakukan oleh Pemerintah.

Item Type: Karya Ilmiah (Other)
Pembimbing: Yulia Kurniaty, SH., MH dan Heni Hendrawati, SH., MH.,
Uncontrolled Keywords: Statistik Kriminal, Asimilasi Narapidana
Subjects: K Law > K Law (General)
Depositing User: Atin Istiarni
Date Deposited: 06 Oct 2021 03:37
Last Modified: 06 Oct 2021 03:37
URI: http://eprintslib.ummgl.ac.id/id/eprint/2536

Actions (login required)

View Item View Item