PENINGKATAN HASIL BELAJAR AL-QUR'AN HADIS MELALUI METODE DRILL PADA SISWA KELAS V MI AL-FALAH KALIANGKRIK KABUPATEN MAGELANG

Rahayu, Fuji (2019) PENINGKATAN HASIL BELAJAR AL-QUR'AN HADIS MELALUI METODE DRILL PADA SISWA KELAS V MI AL-FALAH KALIANGKRIK KABUPATEN MAGELANG. Other thesis, Skripsi, Universitas Muhammadiyah Magelang.

[img]
Preview
PDF (Skripsi)
13.0405.0003 _ BAB I _ BAB II _ BAB III _ BAB V _ DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[img] PDF (Skripsi)
13.0405.0003 _ BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (619kB) | Request a copy
[img] PDF (Skripsi)
13.0405.0003 _ LAMPIRAN.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (550kB) | Request a copy
[img] PDF (Skripsi)
13.0405.0003 _ FULTEXT.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] PDF (Skripsi)
13.0405.0003 _ SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (356kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh metode drill dalam pembelajaran Al-Qur‟an Hadis terhadap peningkatan hasil belajar siswa kelas V di MI AL-Falah Kaliangkrik Kabupaten Magelang. Populasi penelitian ini adalah 44 siswa kelas V MI Al-Falah Kaliangkrik. Sampel penelitian berjumlah 24 siswa yang ditentukan dengan cara purposive technique sampling. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini adalah metode tes, observasi dan wawancara. Teknik analisis menggunakan penelitian tindakan kelas dengan pendekatan kuantitatif, untuk mengetahui pengaruh metode drill terhadap hasil belajar siswa mata pelajaran Al-Qur‟an Hadis menggunakan rumus paired sample t-test. Hasil penelitian menunjukkan respon terhadap metode drill dalam Pembelajaran Al-Qur‟an Hadis. Hasil belajar siswa mengalami kenaikan cukup signifikan, dibuktikan dengan hasil belajar siswa sebelum diterapkan metode drill diperoleh nilai rata-rata 65,42, 8 (33,33%) siswa tuntas KKM dan 16 (66,67%) siswa belum tuntas KKM. Setelah diterapkan metode drill diperoleh nilai rata-rata 83,45 , 3 (12,50%) siswa belum tuntas KKM dan 21 (87,50%) siswa tuntas KKM. Selanjutnya dari data hasil penelitian untuk mengetahui upaya peningkatan hasil belajar siswa diterapkan metode drill dilakukan analisa dengan rumus paired sample t-test, diperoleh nilai to = 6408 dan besarnya “t” yang tercantum pada Tabel Nilai t (t-tes 5% = 1,61) dan t(t-tes 1% = 1,98). Oleh karena itu 1,61 <6408>1,98. Hipotesis Awal (HA) diterima dan Hipotesis Nol (Ho) ditolak.

Item Type: Karya Ilmiah (Other)
Pembimbing: Dra. Kanthi Pamungkas Sari, M.Pd dan Irham Nugroho, M.Pd.I (Pembimbing)
Uncontrolled Keywords: Peningkatan, Melafalkan Al-Qur’an Dengan Baik Dan Benar, Belajar Ilmu Tajwid, Drill.
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
K Law > K Law (General)
Depositing User: Sulistya Nur Ginanjar, SIP.
Date Deposited: 10 May 2019 02:57
Last Modified: 10 May 2019 03:02
URI: http://eprintslib.ummgl.ac.id/id/eprint/247

Actions (login required)

View Item View Item