PENGARUH KEDISIPLINAN SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR KOGNITIF KELAS X MATA PELAJARAN ISMUBA (AL-ISLAM KEMUHAMMADIYAHAN DAN BAHASA ARAB) DI SMK MUHAMMADIYAH MUNGKID

Fatah, Latifa (2020) PENGARUH KEDISIPLINAN SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR KOGNITIF KELAS X MATA PELAJARAN ISMUBA (AL-ISLAM KEMUHAMMADIYAHAN DAN BAHASA ARAB) DI SMK MUHAMMADIYAH MUNGKID. Other thesis, Skripsi, Universitas Muhammadiyah Magelang.

[img]
Preview
PDF (Skripsi)
16.0401.0056_BAB I_BAB II_BAB III_BAB V_DAFTA PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[img] PDF (Skripsi)
16.0401.0056_BAB IV rev.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (247kB) | Request a copy
[img] PDF (Skripsi)
16.0401.0056_LAMPIRAN.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] PDF (Skripsi)
16.0401.0056_FULLTEXT.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img]
Preview
PDF (Skripsi)
16.0401.0056_PERNYATAAN PUBLIKASI rev.pdf - Published Version

Download (225kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh kedisiplinan siswa terhadap prestasi belajar kognitif kelas X mata pelajaran ISMUBA di SMK Muhammadiyah Mungkid. Dikaji dengan latar belakang kedisiplinan siswa yang heterogen di SMK Muhammadiyah Mungkid. Penelitian ini menggunakan metode ex post facto dengan jenis penelitian kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X SMK Muhammadiyah Mungkid, sedangkan jumlah sampel yang peneliti ambil merupakan 15% dari total populasi yaitu 67 siswa. Sampel diambil menggunakan teknik random sampling. Variabel penelitian ini yaitu kedisiplinan siswa sebagai variabel independen dan prestasi belajar kognitif siswa sebagai variabel dependen. Pengumpulan data menggunakan metode angket. Pengujian hipotesis menggunakan bantuan program aplikasi SPSS dengan menggunakan analisis regresi sederhana. Sebelum pengujian hipotesis dilakukan uji prasyarat yaitu uji normalitas dan uji linieritas. Pengujian hipotesis menggunakan taraf signifikansi 5% diperoleh hasil yang menyatakan adanya pengaruh antara kedisiplinan siswa terhadap prestasi belajar kognitif siswa. Ditunjukkan oleh hasil koefisien korelasi (R) sebesar 0,407 dan koefisien determinasi (R2) 23,6%. Nilai signifikansi 0,001 lebih kecil dari 0,05 maka dapat disimpulkan bahwa Ho ditolak dan Ha diterima. Hal ini artinya 23,6% hasil belajar kognitif siswa dipengaruhi oleh kedisiplinan siswa.

Item Type: Karya Ilmiah (Other)
Pembimbing: M. Tohirin M.Ag dan Subur M.S.I
Uncontrolled Keywords: -
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BP Islam. Bahaism. Theosophy, etc
L Education > LB Theory and practice of education
Depositing User: Jamzanah Wahyu Widayati
Date Deposited: 20 Apr 2021 02:40
Last Modified: 20 Apr 2021 02:40
URI: http://eprintslib.ummgl.ac.id/id/eprint/2059

Actions (login required)

View Item View Item