PENGARUH PENGENDALIAN INTERNAL, KETAATAN ATURAN AKUNTANSI, ASIMETRI INFORMASI, DAN KESESUAIAN KOMPENSASI TERHADAP KECURANGAN AKUNTANSI (Studi Empiris pada OPD Kota dan Kabupaten Magelang)

Anfitroh, Fina Putri (2018) PENGARUH PENGENDALIAN INTERNAL, KETAATAN ATURAN AKUNTANSI, ASIMETRI INFORMASI, DAN KESESUAIAN KOMPENSASI TERHADAP KECURANGAN AKUNTANSI (Studi Empiris pada OPD Kota dan Kabupaten Magelang). Other thesis, SKRIPSI, Universitas Muhammadiyah Magelang.

[img]
Preview
PDF (Skripsi)
14.0102.0110_BAB I_BAB II_BAB III_BAB V_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (714kB) | Preview
[img] PDF (Skripsi)
14.0102.0110_BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (394kB) | Request a copy
[img] PDF (Skripsi)
14.0102.0110_FULL TEXT.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy
[img] PDF (Skripsi)
14.0102.0110_LAMPIRAN.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh pengendalian internal, ketaatan aturan akuntansi, asimetri informasi, dan kesesuaian kompensasi terhadap kecurangan akuntansi. Data dalam penelitian ini adalah data primer, yaitu data yang diperoleh dengan menyebar kuesioner secara langsung kepada pejabat penatausahaan keuangan OPD. Keusioner yang disebar kepada responden sejumlah 213 ekslempar. Kuesioner yang kembali 189 dan memenuhi kriteria 155 ekslempar.Metode pengambilan sampel yang digunakan yaitu purposive sampling dengan kriteria responden merupakan pimpinan OPD, kepala bagian keuangan, staf keuangan, bendahara, kasi/kasubag keuangan. Alat uji yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linier berganda. hasil menunjukkan bahwa pengendalian internal, ketaatan aturan akuntansi, asimetri informasi, dan kesesuaian kompensasi tidak berpengaruh terhadap kecurangan akuntansi.

Item Type: Karya Ilmiah (Other)
Pembimbing: Wawan Sadtyo Nugroho, SE., M.Si (0623058303) dan Yulinda Devi Pramita, SE.,M. Sc. Ak. (0607078802)
Uncontrolled Keywords: pengendalian internal, ketaatan aturan akuntansi, asimetri informasi, kesesuaian kompensasi.
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HG Finance
Depositing User: Atin Istiarni
Date Deposited: 20 Oct 2020 08:32
Last Modified: 20 Oct 2020 08:32
URI: http://eprintslib.ummgl.ac.id/id/eprint/1735

Actions (login required)

View Item View Item