PENGARUH LAYANAN INFORMASI DENGAN TEKNIK SELF CONTROL TERHADAP PENINGKATKAN KOMUNIKASI IBU DENGAN ANAK (Penelitian pada Ibu-ibu PKH Kampung Tulung, Magelang Tengah

Vara Mahardika, Reka (2020) PENGARUH LAYANAN INFORMASI DENGAN TEKNIK SELF CONTROL TERHADAP PENINGKATKAN KOMUNIKASI IBU DENGAN ANAK (Penelitian pada Ibu-ibu PKH Kampung Tulung, Magelang Tengah. Other thesis, Skripsi,Universitas Muhammadiyah Magelang.

[img]
Preview
PDF (Skripsi)
15.0301.0051_BAB I_BAB II_BAB III_BAB V_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (950kB) | Preview
[img] PDF (Skripsi)
15.0301.0051_BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (184kB) | Request a copy
[img] PDF (Skripsi)
15.0301.0051_FULLTEXT.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy
[img] PDF (Skripsi)
15.0301.0051_LAMPIRAN.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy
[img]
Preview
PDF (Skripsi)
15.0301.0051_PERNYATAAN PUBLIKASI.pdf - Published Version

Download (296kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh layanan informasi dengan teknik self control terhadap peningkatkan komunikasi antara ibu dengan anak Penelitian ini menggunakan One Group Prestest- Post Test Design dengan satu perlakuan. Populasi dalam penelitian ini adalah Ibu-ibu Program Keluarga Harapan (PKH) di Kampung Tulung, Kecamatan Magelang Tengah, Kota Magelang yang berjumlah 30 ibu-ibu. Pengumpulam data menggunakan metode kuisioner. Teknik analisis data menggunakan statistic parametric yaitu Uji Paired Sample T-Test dengan bantuan SPSS for windows versi 24.0 Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa layanan informasi dengan teknik self-control berpengaruh positif terhadap peningkatan komunikasi ibu dengan anak. Hal ini dibuktikan dengan adanya perbedaan peningkatan skor post-test yang signifikan lebih tinggi dibandingkan dengan skor pre-test sebelum diberi perlakuan, dengan rata-rata 9.6% dan hasil analisis Uji Paired Sample T Test menunjukkan p= 0,000 < 0,05, hasil probabilitas menunjukkan kurang dari 0,05 maka hipotests Ha diterima dan Ho ditolak. Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa layanan informasi dengan teknik self-control berpengaruh dalam pemahaman peningkatan komunikasi ibu dengan anak.

Item Type: Karya Ilmiah (Other)
Pembimbing: Dr. Purwati, MS.,Kons. dan Sugiyadi , M.Pd., Kons.,
Uncontrolled Keywords: Layanan Informasi, Teknik self control, Komunikasi
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
L Education > L Education (General)
Depositing User: Atin Istiarni
Date Deposited: 15 Oct 2020 06:46
Last Modified: 15 Oct 2020 06:46
URI: http://eprintslib.ummgl.ac.id/id/eprint/1629

Actions (login required)

View Item View Item