Syulviana, Novera (2019) PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MATERI PECAHAN MELALUI PENGGUNAAN MEDIA GERBONG KERETA (Penelitian pada Siswa Kelas IV SDN Tegalarum, Borobudur, Kabupaten Magelang). Other thesis, Skripsi, Universitas Muhammadiyah Magelang.
|
PDF (Skripsi)
15.0305.0121_BAB I_BAB II_BAB III_BAB V_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (794kB) | Preview |
|
PDF (Skripsi)
15.0305.0121_BAB IV.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (338kB) | Request a copy |
||
PDF (Skripsi)
15.0305.0121_LAMPIRAN.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (2MB) | Request a copy |
||
PDF (Skripsi)
15.0305.0121_FULLTEXT.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (3MB) | Request a copy |
||
|
PDF (Skripsi)
15.0305.0121_PERNYATAAN PUBLIKASI.pdf - Published Version Download (574kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan prestasi belajar Matematika materi pecahan dengan menggunakan media Gerbong Kereta pada siswa kelas IV SDN Tegalarum, Borobudur, Kabupaten Magelang. Jenis penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilakukan secara kolaboratif dengan guru kelas. Penelitian ini menggunakan desain penelitian dari model Kemmis & Mc. Taggart dalam 2 siklus yang terdiri dari perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan refleksi. Subjek pada penelitian ini adalah siswa kelas IV SDN Tegalarum, Borobudur, Kabupaten Magelang dengan jumlah 25 siswa terdiri dari 8 siswa perempuan dan 17 siswa laki-laki. Objek penelitian adalah peningkatan prestasi belajar Matematika materi pecahan melalui penggunaan media Gerbong Kereta. Data penelitian dianalisis dengan menggunakan teknik deskriptif kuantitatif untuk menganalisis hasil tes dan lembar pengamatan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan media Gerbong Kereta dapat meningkatkan prestasi belajar mata pelajaran Matematika materi pecahan pada siswa kelas IV SDN Tegalarum, Borobudur, Kabupaten Magelang. Hal itu dibuktikan dengan peningkatan nilai siswa, nilai rata-rata kelas dan peningkatan persentase ketuntasan. Jumlah siswa yang mencapai Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) pada pretest sebesar 4% dengan rata-rata kelas 48,40, meningkat pada siklus I sebesar 32% dan rata-rata kelas 60,45, meningkat pada siklus II sebesar 80% dengan rata-rata kelas 80,10.
Item Type: | Karya Ilmiah (Other) |
---|---|
Pembimbing: | Drs. Arie Supriyatna, M.Pd, (0012045601) dan Agrissto Bintang A.P, M.Pd, (0605078801) |
Uncontrolled Keywords: | prestasi belajar, pecahan, media Gerbong Kereta |
Subjects: | L Education > L Education (General) L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education |
Depositing User: | Jamzanah Wahyu Widayati |
Date Deposited: | 28 Dec 2019 02:08 |
Last Modified: | 28 Dec 2019 02:08 |
URI: | http://eprintslib.ummgl.ac.id/id/eprint/1265 |
Actions (login required)
View Item |